Tab

Jumat, 14 Mei 2010

AsiaKita.com SCAM?

Bisnis online atau investasi online yang ditawarkan di dunia maya banyak sekali.
Salah satu contohnya www.AsiaBersama.com atau www.AsiaKita.com
Saya sebenarnya belum tahu apakah ini scam atau bukan. Tetapi mengapa setelah saya transfer sejumlah Rp. 80.000 ke 4 no rekening yang tertera di form, saya masih belum di aktifkan accountnya oleh salah satu dari mereka.
Awalnya saya menelpon salah satu dari mereka, masih bisa nyambung namun tidak diangkat.
Tetapi keesokan harinya nomernya sudah tidak aktif lagi.
Saya menjadi sangat heran. Apakah benar AsiaKita.com ini SCAM??
Untuk saudara/i yang berniat untuk ikutan investasi di AsiaKita.com berhati - hatilah, googling dulu semua info tentang program tersebut sebelum anda menjadi seperti saya.
Harapan penuh tetapi hasil nol.

Salam :)

2 komentar:

  1. Ga penipuan kok, kalo memang penipuan 80 ribu itu terlalu sedikit untuk melakukan tindakan penipuan

    Mungkin saran saya Anda harus contact lagi ke investornya, saya juga mengikuti Asiakita.com ini dan teman saya sudah mendapat bonus 300 juta.

    ini link saya www.asiakita.com/willyrinaldy yg sudah diaktivasi..

    sekalian promosi ya hehe..

    *Mau dapetin dana pensiun 3,3 milyar hanya 1 bulan saja dgn dideposito kan di bank yang akan mendapatkan bunga per bulan 12 juta?
    Caranya gampang:
    1. Pelajarin terlebih dahulu web: http://www.asiakita.com/?id=willyrinaldy
    2. Jika Anda berminat? Klik daftar sekarang! di bagian kotak: menu
    3. Bayar 80K untuk aktivasi account yang akan dikirim ke 4 rekening tertera di e-mail Anda masing-masing 20K.
    4. Cukup ajak 20 orang dalam 1 minggu untuk join ke program investasi ini.

    Perlu diketahui jika memang ini penipuan, Rp80.000,- terlalu sedikit untuk melakukan tindakan penipuan. Ini serius.. :)

    hubungi saya Willy Rinaldy: 087897499689
    pin bb: 294559ED

    BalasHapus
  2. Hati-hati, willy Rinaldy ini juga penipu, bocah ingusan keturunan, hati-hati !

    BalasHapus